SMA N 3 Madiun Berkunjung di FSR ISI Yogyakarta

SMA N 3 Madiun Berkunjung di FSR ISI Yogyakarta

Pada Hari Selasa, Tanggal 11 Maret 2013, Pukul 13.00 WIB Fakultas Seni Rupa ISI Yogyakarta kedatangan tamu dari Siswa-Siswi SMA N 3 Madiun Kelas 10 dan 11, dengan Jumlah peserta kunjungan sekitar 90 orang beserta 2 orang guru pendamping.
Kunjungan tersebut dilaksanakan dalam rangka menumbuhkan minat siswa tentang seni dan untuk memperkenalkan kampus FSR ISI Yogyakarta kepada siswa-siswi SMA N 3 Madiun.

Keluarga Besar FSR ISI Yogyakarta sangat menyambut baik kunjungan tersebut. Kasubbag Pendidikan dan Kasubbag Kemahasiswan mewakili FSR ISI Yogyakarta menyambut tamu kunjungan tersebut di Gedung Ajiyasa kemudian mengajak siswa-siswi SMA N 3 Madiun untuk  berkeliling ke Prodi-Prodi dan Jurusan diantaranya Prodi Disain Komunikasi Visual, Prodi Disain Interior, Jurusan Kriya dan Jurusan Seni Murni.

Siswa-siswi diajak melihat hasil karya mahasiswa di Studio masing-masing Prodi dan Jurusan, ada juga ada yang diajak melihat berlangsungnya kuliah praktik di Jurusan Seni Murni, Matakuliah Seni Lukis Alam Benda. Siswa-Siswi tersebut sangat antusis untuk melihat praktik kuliah, terbutkti dengan penuhnya ruangan yang terisi oleh siswa-siswi dari SMA N 3 Madiun.

Dengan adanya kunjungan tersebut diharapkan dapat bermanfaat bagi FSR ISI Yogyakarta dan SMA N 3 Madiun.

 

Cari
Kategori
Posting Terbaru
FSR Gelar Pameran “Trans-Form(a)otion” sebagai Perayaan Lustrum 8 ISI Yogyakarta
Agenda Dies Natalis Ke-38 ISI Yogyakarta
JICAF: Pameran Kerjasama Internasional ISI Yogyakarta
International Craft Day#1
Solidaritas Dosen, Karyawan dan Alumni FSR ISI Yogyakarta
Kunjungan Delegasi ISI Yogyakarta ke Universitas Eszterházy Károly, Hongaria
Kunjungan Delegasi Tasmania University ke ISI Yogyakarta
Prestasi Mahasiswa D3 Batik Fashion
Workshop Penguatan Perwalian Mahasiswa
DESTORSI V
KELOLA ART TALK #8 GEGAP GEMPITA PUBLIKASI EVENT SENI
Pameran Seni Rupa “Bersebelahan”
Hasoe Angels, Alumni ISI Yogyakarta “Buka Rahasia”
KERJASAMA INTERNASIONAL ISI YOGYAKARTA & SILPAKORN UNIVERSITY BANGKOK
Pameran Seni Rupa Dalam Rangka Purna Tugas Dosen Seni Murni
We Go Where We Now
KELOLA ART TALK
International Art Exhibition & Academic Collaboration ISI YOGYAKARTA – SILPAKORN UNIVERSITY THAILAND “LOCAL 4GLOBAL: Seni di era 4.0”
Prestasi Mahasiswa Prodi Batik & Fashion Jurusan Kriya FSR ISI Yogyakarta
Workshop Peningkatan SDM “Strategi Publikasi Event Seni di Media Massa”
Penyerahan Hasil Prosiding Seminar Internasional (DeKaVeCON 2024) Desain Komunikasi Visual, Fakultas Seni dan Desain, ISI Yogyakarta
WORKSHOP & ACADEMIC LECTURE SUSTAINABLE CRAFT THINKING
Bentuk Nyata Transformasi dan Kolaborasi Berkelanjutan: Fakultas Seni Rupa dan Desain Institut Seni Rupa Indonesia Rayakan Hari Lahir ke-75 ASRI Tahun 2025
Hari Lahir ASRI Ke-75 Tahun 2025: Fakultas Seni Rupa dan Desain Institut Seni Indonesia Yogyakarta Rayakan Transformasi dan Kolaborasi Berkelanjutan
Implementasi Metode Teaching Factory Program Studi Desain Interior dengan PT Alien Design Consultant